logo blog
Selamat Datang Di Blogger Blog 67
Terima kasih atas kesediaan anda berkunjung di Blogger Blog 67 ini,
Semoga apa yang saya share dan tulis di sini dapat bermanfaat dan memberikan motivasi pada kita semua
untuk terus berkarya dan berbuat sesuatu yang dapat berguna bagi masyarakat, khususnya masyarakat Indonesia.

ALGORITMA GOOGLE T-REX ALGORITMA TERBARU JUNI 2013

Blogger BlogBLOGGER BLOG. Belum genap satu tahun kemunculan algoritma Google Dinosaurus (yang diluncurkan medio Januari 2013), baru-baru ini tepatnya di sekitar bulan Juni 2013 telah muncul algoritma Google yang lebih ganas lagi dan dikenal dengan sebutan algoritma Google T-Rex. Sebagaimana pendahulu-pendahulunya algoritma baru ini bertujuan untuk lebih meningkatkan kualitas hasil mesin pencari (Google khususnya). Dampak yang ditimbulkan Google T-Rex serasa kejam untuk blog/website yang memiliki banyak artikel namun semuanya merupakan hasil Copy paste dan juga menipu hasil pencarian Google. Bahkan ada banyak blog-blog besar dan ternama yang hilang dari SERP karena dampak sepak terjang algoritma ini.

Blog yang menjadi sasaran buat sepak terjang Google T-Rex ini, yaitu :

1. Optimasi yang berlebihan di Social Bookmarking yang tidak memiliki kualitas maupun kuantitas
2. Terlalu banyak pengunjung menuju homepage, menjadikan visitor tidak relevan
3. Memasang banyak Iklan banner di blog, sidebar maupun di postingan.
4. Gambar Iklan yang tidak pantas atau melanggar TOS (Ketentuan Google)
5. Memasang Script yang mengandung Malware/Virus
6. Blog SPAM (tidak aktif)
7. Banyak membuat kata kunci yang mengandung konten dewasa (pornografi)
8. Blog yang menerapkan teknik Black Hat SEO

Cara menghindari kekejaman Google T-Rex ini sebenarnya hampir sama dengan menghindari kekejaman algoritma Google yang lainnya yaitu :

1. Buatlah konten atau artikel blog yang original, asli dan tidak mudah lekang oleh waktu.
2. Jangan membuat artikel yang tidak sesuai dengan judul atau deskripsi blog telah anda tentukan.
3. Update blog anda secara kontinyu dan sistematis dengan artikel dan judul-judul yang baru.
4. Hindarkan terjadinya duplikat content dan duplikat deskripsi blog.
5. Hindari prkatek-praktek blackhat SEO.
6. Jangan melakukan optimasi blog/website secara berlebihan, karena akan dianggap SPAM.
7. Jangan memasang banner iklan secara berlebihan baik di homepage, artikel atau sidebar.
8. Hindari backlink yang berlebihan pada sebuah artikel, terutama artikel-artikel yang baru.
9. Hindari memasang script yang mengandung Malware atau Virus.
10. Hindari link, backlink ke blog/web yang berisikan konten dewasa.

Demikianlah informasi singkat mengenai algoritma Google T-Rex sebagai algoritma terbaru tahun 2013 ini, semoga bermanfaat bagi para bloger semua dalam upaya membangun blog yang berkualitas dan bersih.

Bilamana anda membutuhkan fasilitas backlink yang berkualitas, silahkan menuju ke link Forum Komunitas Majalah Blog (FKMB).
Enter your email address to get update from BloggerBlog67.
Print PDF
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

3 komentar

memang sumbernya dari mana gan? yang dinosaurus aja kayaknya hoax gan n isu belaka, karena masih minim diperbincangkan di dunia..

Balas

Sekarang dimunculkan baru lagi MobileGeddon ...., tambah susah

Balas

Silahkan berkomentar bilamana ingin mendapatkan backlink, link aktif dalam komentar pasti akan terhapus. Jangan lupa untuk follow blog ini setelah meninggalkan komentar.

Copyright © 2015. blogger blog 67 - All Rights Reserved | Template Created by Info Blog Proudly powered by Blogger